Antara Yang Berdaya dan Tidak

ada seorang pedagang asuransi, dia sudah membuat deal dengan kliennya tetapi ketika hari tersebut telah tiba ternyata hujan tiba sehingga banjir membuat dia kewalahan. Banjirnya ternyata setinggi leher. akhirnya dia melewatkan hari itu dan berharap suatu saat nanti dia bisa dimaklumi oleh sang klient dan berharap dia dapat bertemu denganny ladi suatu saat dengan berbagai alasannya kenapa saat itu kenapa dia tidak bisa datang.

pedagang asuransi yang kedua, ketika banjir itu terjadi …masih sama setinggi lutut juga. waktu itu listrik mati sehingga batery HP pun habis , seketika dia mencari seorang pedagang angkut barang, dia berkata seperti ini: pak bolehkah saya pinjam hp klo saya sekali telpon saya beri uang 100 ribu. kemudian dia telepon klientnya dan mengganti waktu pertemuannya.

pedagang asuransi yang kedua ini lebih berdaya dibandingkan dengan yang pertama!

pedagang asuransi yang ketiga berbuat seperti ini: dia membawa semua pakaiannya membungkusnya kedalam plastik, dia terjun ke air, berjalan sampai ketepi naik ojek, nyampai ke hotel dia mandi dulu setelah wangi dia baru bertemu dengan sang klient.

nah rekan2 orang yang ketiga inilah yg membuat dirinya tidak terpengaruh oleh alam. Dan dialah pemenang diantara ketiga kelompok tersebut.

ketika ditanya kenapa anda nekad masuk ke air banjir dll: dia bilang begini..sebelumnya saya bekerja hanya biasa biasa saja tetapi setelah anak saya sakit saya tidak mampu membiayai, dan mambeli obat terbaik untuk anaknya. untuk itu saya harus dapatkan klient ini untuk berobat anak saya tercinta.

ternyatahikmahnya klo kita mempuanyai alasan yang sangat kuat, kita mampu melakukan sesuatu yang powerfull.

Sumber Artikel

ads

Ditulis Oleh : Belajar Yuk!!! Hari: Friday, June 24, 2011 Kategori: